Saat ini PT Antam berkembang sebagai perusahaan berbasis
sumber daya mineral terdepan di Indonesia dan berperan dalam industri hilir
sebagai pemasok material untuk keperluan produksi industri industri terkait.
Di bulan November ini, PT Antam membuka lowongan kerja untuk
banyak posisi. Jika berminat, anda bisa lihat info lengkapnya di bawah ini.